Telah dibuka SMKN Boarding School Jawa Tengah
Surya Media Indonesia, dikutip dari halaman media Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo menyatakan "Buat yang mau daftar ke 18 SMK ini siap-siap karena pendaftaran penerimaan peserta didik baru sudah dibuka!
Kuotanya juga terbatas, jadi memang betul-betul terseleksi.
Yang membedakan SMK Jateng Boarding dan Semi Boarding yaitu, jika SMK Boarding seluruh siswanya tinggal dan belajar di sekolah.
Sedangkan SMK Semi Boarding, siswa masih belajar dengan siswa reguler, meski mereka tinggal di asrama.
Ayo, beri info ini ke teman atau keluargamu, jangan lupa pantau websitenya http://smkboardingjateng.id/
SMK FULL-BOARDING JAWA TENGAH
1. SMKN JATENG DI SEMARANG
Jl. Brotojoyo No.1 Semarang
Daya Tampung: 96 Putra, 24 Putri
- Teknik Konstruksi dan Properti
- Teknik Kendaraan Ringan
- Teknik Instalasi Tenaga Listrik
- Teknik Elektronika Indrustri
- Teknik Pemesinan
CP:
Heri HP 081232308498
Zanuar HP 085740880250
Nur Khamim HP 085732308919
2. SMKN JATENG DI PATI
Jl. Raya Pati Tlogowungu KM 3, Rendole Indah, Muktiharjo, Kec. Margorejo, Kabupaten Pati, Jawa Tengah 59163
Daya Tampung: 44 Putra, 28 Putri
- Agribisnis Pengolahan Hasil Pertanian
- Teknik Bodi Kendaraan Ringan
CP:
Ma’rufiana HP 085641157939
Kukuh 085878128381
Anik 081327082429
3. SMKN JATENG DI PURBALINGGA
Jl. Gemuruh, RT.4/RW.1, Purbalingga, Purbalingga Lor, Kec. Purbalingga, Kabupaten Purbalingga, Jawa Tengah
Daya Tampung: 80 Putra, 16 Putri
- Teknik Pemesinan
- Teknik Pengelasan
CP:
Adi HP 082138604178
Fatoni HP 082220822533
Azhar HP 085647939930
SMK SEMI-BOARDING JAWA TENGAH
1. SMKN 1 DEMAK
Jl. Sultan Trenggono No. 87 Demak
Daya Tampung: 0 Putra 30 Putri
- Akuntansi dan Keuangan Lembaga
- Manajemen Perkantoran dan Layanan Bisnis
- Desain Komunikasi Visual
- Pemasaran
- Busana
- Broadcasting dan Perfilman
CP:
Dony HP 081325638447
2. SMKN 2 REMBANG
Jl. Raya Rembang-Lasem Km.4 Rembang
Daya Tampung: 20 Putra 10 Putri
- Teknika Kapal Penangkapan Ikan
- Nautika Kapal Penangkapan Ikan
- Agribisnis Perikanan Air Payau Dan Laut
- Teknik Pemesinan
CP:
Wiwik Subandri HP 082135321507
3. SMKN 1 JEPON
Jl. Jatirogo Km. 01 Jepon, Kab. Blora, Prov.Jawa Tengah
Daya Tampung: 30 Putra 0 Putri
- Teknik Pengelasan dan Fabrikasi Logam
- Teknik Ketenagalistrikan
CP:
Joko Supriyanto HP 081226132550
4. SMKN 1 WIROSARI
Jl. Gajah Mada no 144 Wirosari, Kec. Wirosari, Kab. Grobogan Jawa Tengah
Daya Tampung: 18 Putra 12 Putri
- TJKT (Teknik Jaringan Komputer dan Telekomunikasi)
- DKV (Desain Komunikasi Visual)
- APHP (Agribisnis Pengolahan Hasil Pertanian)
- TKL (Teknik Ketenaga Listrikan)
- TO (Teknik Otomotif)
CP:
Trio HP 085250728771
5. SMKN 1 TULUNG
Jl. Raya Klaten-Boyolali Km. 14 Desa Sorogaten, Kec. Tulung, Kab. Klaten. 57482
Daya Tampung: 15 Putra 15 Putri
- ATR (Agribisnis Ternak Ruminansia)
- TKJ (Teknik Komputer Jaringan)
- TKRO (Teknik Kendaraan Ringan Otomotif)
CP:
Sugeng HP 081548409113
6. SMKN 2 WONOGIRI
Jl. Raya Wonogiri - Ngadirojo Km.3, Bulusulur, Wonogiri
Daya Tampung: 30 Putra 0 Putri
- Teknik Kendaraan Ringan Otomotif (TKRO)
- Teknik Bisnis Sepeda Motor (TBSM)
- Teknik Pemesinan (TP)
- Desain Pemodelan dan Informasi Bangunan (DPIB)
- Teknik Mekatronika (TM)
CP:
Sapar HP 08121529979
7. SMKN 1 KEDAWUNG
Bendungan, Kedawung, Sragen
Daya Tampung: 0 Putra 30 Putri
- Agribisnis Tanaman Pangan dan Agribisnis Tanaman Hortikultura
- Agribisnis Pengolahan Hasil Pertanian (APHP)
- Kuliner (Tata Boga)
- Mekanisasi Pertanian
- Teknik Kendaraan Ringan (TKR)
- Aribisnis Perikanan Air Tawar (APAT)
- Agribisnis Ternak Unggas(ATU)
CP:
Aris Yudi HP 081329696171
8. SMKN 1 PURWOREJO
Jl. Tentara Pelajar ,Banyuurip, Purworejo
Daya Tampung: 31 Putra 0 Putri
- Teknik Konstruksi dan Perumahan
- Desain Pemodelan dan Informasi Bangunan
- Teknik Ketenagalistrikan
- Teknik Mesin
- Teknik Pengelasan dan Fabrikasi Logam
- Teknik Otomotif
- Teknik Furnitur
CP:
Indar Suhati HP 081215726058
9. SMKN 1 ALIAN
JL. Pemandian Km. 5 Ds. Seliling Kec. Alian, Kab. Kebumen, Kode Pos: 54352
Daya Tampung: 18 Putra 12 Putri
- Teknik Otomotif
- Akuntansi dan Keuangan Lembaga
CP:
Titik Sutarti HP 087732796558
10. SMKN 2 WONOSOBO
Jl.Tumenggung Kertonegoro Km 5 Wonolelo Wonosobo
Daya Tampung: 33 Putra 0 Putri
- Tehnik Otomotif
- Animasi
- Tehnik tenaga kelistrikan
- Tehnik elektronika
- Akuntansi dan keuangan lembaga
- Disain permodelan dan informasi bangunan
CP:
Subaryanto HP 081228068530
11. SMKN 1 PUNGGELAN
Jl. Raya Pasar Manis, Loji Kec. Punggelan Kab. Banjarnegara
Daya Tampung: 15 Putra 25 Putri
- Teknik Kendaraan Ringan Otomotif
- Teknik Bodi Otomotif
- Akuntansi Keuangan dan Lembaga
- Pengembangan Perangkat Lunak dan Game
CP:
Catur Budi Satrio HP 087837892488
12. SMKN 2 CILACAP
Jl. Budi Utomo No.8 Sidakaya, Cilacap Selatan, Kabupaten Cilacap
Daya Tampung: 30 Putra 0 Putri
- TEKNIK KONSTRUKSI DAN PERUMAHAN
- DESAIN PEMODELAN DAN INFORMASI BANGUNAN
- TEKNIK KETENAGALISTRIKAN
- TEKNIK MESIN
- TEKNIK PENGELASAN DAN FABRIKASI LOGAM
- TEKNIK OTOMOTIF
- NAUTIKA KAPAL PENANGKAP IKAN
CP:
Litasari HP 082223582002
13. SMKN 1 KALIBAGOR
Jl. Raya Purwokerto - Banyumas Km. 12 Kalibagor
Daya Tampung: 21 Putra 16 Putri
- Agribisnis Tanaman
- Agribisnis Ternak
- Agriteknologi Pengolahan Hasil Pertanian
- Usaha Pertanian Terpadu
CP:
Ahmad Badawi HP 081548813797
14. SMKN 1 TONJONG
Jl. Raya Kutamendala Tonjong, Kab Brebes, Provinsi Jawa Tengah
Daya Tampung: 15 Putra 15 Putri
- Teknik Kendaraan Ringan Otomotif (TKRO)
- Teknik Bisnis Sepeda Motor (TBSM)
- Teknik Instalasi Tenaga Listrik (TITL)
- Teknik Audio Video (TAV)
- Teknik Elektronika Industri
- ANIMASI
- Desain Komunikasi Visual (DKV)
CP:
Nenti As’idah HP 085227563679
15. SMKN 1 RANDUDONGKAL
Jl. Pemalang Randudongkal km 26 Desa Semingkir, Randudongkal, Pemalang
Daya Tampung: 17 Putra 13 Putri
- Teknik Pemesinan
- Teknik Otomotif
- Teknik Jaringan Komputer dan Telekomunikasi
- Agribisnis Pengolahan Hasil Pertanian
- Akuntansi Keuangan Lembaga
CP:
Zaqi HP 081225433462
Apakah anda siap menjadi Sang Juara?
Mari menjadi siswa pelopor dan penggerak pengentasan kemiskinan di Jawa Tengah
Tidak ada komentar